Judul : Blog Sarana Berteman
link : Blog Sarana Berteman
Blog Sarana Berteman
BLOG SARANA MEMBANGUN HUBUNGAN PERTEMANAN
Halo, nama saya seperti nama blog saya: putri maru. Seorang mahasiswi semester 3 yang suka membaca, menulis, ngobrol, jalan-jalan, dan kadang juga merajut. Dilahirkan di sebuah tempat istimewa di negeri yang istimewa: Ngayogyakarta Hadiningrat.
Kalau boleh di ceritakan, bagaimana awal mula mbak Putri suka nulis ?
Awal mula suka nulis? Sudah sangat lama. Dari SD mungkin. Dan iseng-iseng bikin blog saat masih berseragam putih abu-abu. Awalnya gara-gara ada tugas TI (Teknologi Informasi) di sekolah sih. Kemudian dari situ saya semakin suka ngeblog. Isi blognya nggak penting sih waktu itu, karena kebanyakan isinya adalah curhatan.
Istiqomah dalam ngeblog itu bagi saya cukup berat. Terbukti dari tahun-tahun yang saya lalui dari tahun 2008 (awal saya mulai ngeblog) sampai sekarang, ada banyak waktu-waktu yang terlewati tanpa ngeblog.
Ya, ternyata ngeblog dibutuhkan kesungguhan dan konsistensi. Selama 8 tahun bersama dunia blog, ternyata saya belum dapat apa-apa kecuali curhat.
Lalu, tahun ini saya memulai kembali. Saya bertekad untuk _memanage_ blog saya agar lebih rapi, lebih _user friendly_, dan tentunya lebih konsisten daripada sebelumnya.
Apa yang mbak Putri Sukai dari ngeblog ?
Yang saya sukai dari ngeblog? Hmm, bagi saya ngeblog itu menyenangkan. Selain sebagai media curhat, ngeblog juga menjadikan hubungan pertemanan saya menjadi lebih luas.
Blognya kak Putri http://www.putrimaru.com
Semoga kita bisa mengambil hikmahnya ya sobat....
Baca juga : NGEBLOG PUN BISA DI HANDPHONE
Baca Juga : Blog Kak Niam Tak Kalah Kece
Demikianlah Artikel Blog Sarana Berteman
Anda sekarang membaca artikel Blog Sarana Berteman dengan alamat link https://simple-latest.blogspot.com/2016/10/blog-sarana-berteman.html
0 Response to "Blog Sarana Berteman"
Post a Comment